PPDB 2023/2024
Upcoming Events
PPDB 2023/2024
SUDAH DIBUKA
Hai calon siswa SMK Warga Surakarta
Simak informasi disamping untuk mengikuti alur PPDB & persyaratan apa saja yang perlu kamu persiapan yaa!
klik link dibawah ini untuk ke web PPDB SMK Warga
Pendaftaran Online
buka 24 jam
Calon siswa dapat mendaftar lewat web PPDB secara online dan dapat di akses 24 jam
Membayar & Verifikasi Pendaftaran
buka 24 jam
Pembayaran dan verifikasi setelah calon siswa mendapatkan kode VA (Virtual Account) dan disertakan bukti pembayarannya di form verifikasi
Cek Fisik & Tes Minat Bakat
buka 08.00 – 12.00 , senin – jumat.
Calon siswa beserta orang tua diwajibkan untuk datang ke sekolah dengan membawa berkas persyaratan yang sudah dipersiapkan
News & Updates
Pendatanganan MoU PT. Bumen Redja Abadi (Mitsubishi Training Center)
✨ **Kerjasama Hebat untuk Masa Depan Cerah!** ✨Hari ini SMK Warga menandatangani MoU dengan PT Bumen Redja Abadi - Mitsubishi Training Center, yang dihadiri oleh Bapak Diki Febrianto selaku Training Center Manager. 🤝Dengan kerjasama ini, kita siap buka jalan baru buat...
Selamat dan Sukses RIFKI SATRIA WIBOWO berhasil lolos mewakili dalam O2SN SMK Cabang Lomba RENANG
Selamat dan Sukses RIFKI SATRIA WIBOWO berhasil lolos mewakili CABDIN WILAYAH VII Jawa Tengah dalam O2SN SMK Tahun 2023 Cabang Lomba RENANG. Semoga mendapatkan hasil yang maksimal pada O2SN SMK Tingkat Provinsi Jawa Tengah. SMK BISA, SMK WARGA LUAR...
PPDB SMK WARGA Tahun Ajaran 2023/2024 masih dibuka
PPDB SMK WARGA Tahun Ajaran 2023/2024 masih dibuka, ayo adik-adik gunakan kesempatan ini sebaik-baiknya, untuk bergabung bersama sekolah yang sudah jelas kualitasnya. SMK BISA, SMK WARGA LUAR BIASA------------------------------------------AYO SEGERA DAFTARPPDB Tahun...