Text
The Da Vinci Code
SEBUAH KODE YANG RUMIT TERSEMBUNYI DIBALIK KARYA-KARYA LEONARDO DA VINCIrnSEBUAH KEJAR-MENGEJAR YANG MENEGANGKAN MELINTASI KATEDRAL-KATEDRAL DAN KASTIL-KASTIL EROPArnSEBUAH KEBENARAN MENAKJUBKAN YANG DISEMBUNYIKAN RAPAT-RAPAT SELAMA BERABAD-ABAD...rnAKHIRNYA TERKUAKrnrnSaat di Paris, pakar simbologi Harvard, Robert Langdon, menerima telepon tengah malam yang penting. Seorang kurator senior di Museum Louvre terbunuh, dan pesan-pesan rahasia yang mengherankan ditemukan dekat tubuhnya. Ketika Langdon dan seorang kryptolog (pemecah kode) berbakat Perancis, Sophie Neveu, mengupas lapis demi lapis teka-teki anah itu, mereka terpana menemukan serangkaian petunjuk tersembunyi di balik karya-karya terkenal Leonardo Da Vinci-petunjuk-petunjuk yang tampak agar dilihat semua orang tapi sengaja disamarkan dengan genius oleh sang pelukis.rnsituasi menjadi semakin menegangkan ketika Langdon menemukan sebuah kaitan mengejutkan: mendiang kurator itu terlibat dalam Biarawan Sion-sebuah kelompok persaudaraan rahasia yang nyata, yang beranggotakan antara lain Sir Isac Newton, Batticelli, Victor Hugo, dan Da Vinci. Langdon curiga bahwa sebenarnya ia terkait dengan sebuah perburuan untuk memecahkan misteri besar. Sebuah misteri yang mencerahkan sekaligus berbahaya yang telah disembunyikan selama berabad-abad. rnLangdon dan Sophie menjadi buron internasional. Mereka harus memecahkan labirin teka-teki itu. Jika gagal, rahasia Biarawan-sebuah kebenaran kuno yang dapat mengguncang dunia-akan hilang selamanya.
04993 | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain